Record Detail
Advanced SearchText
Injil Lukas
Pokok yang dibicarakan di dalamnya sangat aktual, sangat kena-mengena dengan zaman sekarang, dan justru pada waktu ini banyak orang berbicara tentang: siapakah gerangan Yesus, orang Nazaret itu menurut orang-orang Kristen: Yesus Kristus; menurut orang-orang Islam: Nabi Isa apakah yang diajarkan-Nya, apakah yang dilakukan-Nya, apakah yang dialami-Nya? Berdasarkan bahan-bahan yang bertahun-tahun lamanya dikumpulkan oleh Lukas, ia mencoba memberi suatu gambaran tentang itu. Justru karangan Lukas ini mendapat tempat khusus di antara kitab-kitab Perjanjian Baru, sebab mungkin Lukaslah satu-satunya pengarang yang bukan Yahudi yang menulis suatu karangan yang dimuat dalam Alkitab, dan dengan sadar ia mencoba mengarahkan karangannya itu kepada pembaca-pembaca yang bukan Yahudi.
Availability
| 10123 | 226.407 Bol i | Perpustakaan STFT | Available |
| 12821 | 226.407 Bol i | Perpustakaan STFT | Available |
Detail Information
| Series Title |
Seri Tafsiran Alkitab
|
|---|---|
| Call Number |
226.407 Bol i
|
| Publisher | BPK Gunung Mulia : Jakarta., 1999 |
| Collation |
vii + 614hlm; 14x21cm
|
| Language |
Indonesia
|
| ISBN/ISSN |
979-415-816-X
|
| Classification |
226.407
|
| Content Type |
REFERENSI
|
| Media Type |
-
|
|---|---|
| Carrier Type |
-
|
| Edition |
Cetakan 5
|
| Subject(s) | |
| Specific Detail Info |
-
|
| Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available






