Image of Filosofi Kopi: Kumpulan Cerita dan Prosa Satu Dekade

Text

Filosofi Kopi: Kumpulan Cerita dan Prosa Satu Dekade



Filosofi Kopi adalah anak jiwa yang lain dari Dee ( Dewi Lestari), lahir dalam bahasa yang bisa dimengerti bersama. Dee membiarkan 'Filosofi Kopi' berbicara, membebaskannya dari format bahasa biner. Dee mengajak kita menyusuri bentuk-bentuk cinta. Cinta yang bertransformasi. Baik itu cinta antar insan, cinta pada kopi, atau cintanya kecoak, kisah-kisah dalam kumpulan ini menggambarkan proses transformasi cinta dari sekedar kumpulan emosi menuju sebuah eksistensi. Sebuah pilihan Jatidiri. Apakah Dee sukses menggambarkannya? Sukses mungkin memang wujud kesempurnaan dari hidup, tetapi walaupun tak ada yang sempurna, hidup ini indah begini adanya. Kalau Anda menemukan secarik pesan ini, terselip pada tatakan cangkir kopi yang Anda pesan di kedai kopi, atau dalam lembaran halaman Filosofi Kopi, kami berharap, Anda pun telah menentukan sebuah pilihan.


Availability

13501808.830.1 Dee fAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
808.830.1 Dee f
Publisher Books & Gagas Media : Jakarta.,
Collation
134hlm; 13,5 x 20,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-96257-3-4
Classification
808.830.1
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan 7
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this