Image of Sejarah Aceh: Sebuah Gugatan terhadap Tradisi

Text

Sejarah Aceh: Sebuah Gugatan terhadap Tradisi



Beberapa hal yang patut kiranya dikemukakan mengenai buku ini. Pertama, buku yang membicarakan sejarah sosial dan politik kontemporer Aceh ini membahas tradisi dan transformasi dalam masyarakat Aceh menjelang Perang Asia Timur Raya, diteruskan dengan situasi dan konflik-konflik yang terjadi pada masa Pendudukan Jepang masa Revolusi Nasional, sampai kepada berbagai peristiwa yang terjadi dalam proses pelaksanaan negara bangsa Indonesia di wilayah utara Pulau Sumatera. Peristiwa-peristiwa sejarah yang dikemukakan dalam buku ini mencakup tahun-tahun 40-an sampai 60-an sungguh sangat penting bagi kita untuk dapat memahami sejarah kontemporer. Kedua, sumber-sumber yang dikumpulkan dalam merekonstruksi periode menjelang Perang Dunia II sampai dengan pembentukan provinsi Daerah Istimewa Aceh pada tahun 1959 yang menjadi fokus buku ini.


Availability

8551959.811 Sul sAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
959.811 Sul s
Publisher Pustaka Sinar Harapan : Jakarta.,
Collation
xv + 548hlm; 14x20cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-416-409-7
Classification
959.811
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this