Image of Gender, Bahasa, dan Kekuasaan

Text

Gender, Bahasa, dan Kekuasaan



Perempuan dan laki-laki memang memiliki perbedaan dalam pemakaian bahasa sehari-hari yang mencerminkan kehidupan sosial mereka. Kecenderungan masyarakat yang masih memasang stereotip dan status rendah terhadap perempuan dibandingkan laki-laki sangat memengaruhi penggunaan bahasa keduanya. Hal ini berkaitan pula dengan pembagian status kekuasaan baik di tengah lingkungan personal maupun profesional mereka. Inilah yang diteliti dan diulas Profesor Esther Kuntjara, pakar linguistik dari Universitas Kristen Petra Surabaya dalam buku keduanya ini. Buku ini juga mengupas pembahasan baru mengenai bahasa binan (queer language) yang digunakan kaum homoseksual dan fenomena bahasa dalam dunia digital elektronik. Dengan melibatkan penelitian dari pakar lainnya di bidang serupa serta penelitiannya sendiri, Profesor Kuntjara secara apik memberikan pemahaman gender dan bahasa yang semakin kompleks ini menjadi lebih akrab di tengah masyarakat modern.


Availability

17757305.42 Kun gAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
305.42 Kun g
Publisher Libri : Jakarta.,
Collation
xiv + 230hlm: 14,5x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-687-962-5
Classification
305.42
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this