Image of Guru-Guru Keluhuran: Rekaman Monumental Mimpi Anak Tiga Zaman

Text

Guru-Guru Keluhuran: Rekaman Monumental Mimpi Anak Tiga Zaman



Impian, cita-cita, harapan, adalah aspek das solen, aspek ideal dari kehidupan yang menawarkan cahaya, keindahan, dan kesempurnaan. Tak demikian halnya dengan kenyataan, realitas, yang tak selalu gemerlap, indah, bahkan kerap penuh aura kegelapan. Impian dan harapan 23 tokoh nasional senior, yang telah menjalani hidup dalam tiga zaman: zaman kolonial Belanda diselingi Inggris, zaman pendudukan Jepang, dan zaman kemerdekaan, terangkum dalam buku ini. Melalui buku ini kita dapat belajar sejarah bangsa ini sekaligus menyelami kisah orang-orang yang terlibat dalam pergolakan. Merekalah guru-guru keluhuran yang mewariskan semangat cita-cita dan impian menuju Indonesia yang lebih maju. Patut dibaca oleh setiap generasi yang ingin membangun Indonesia Raya.


Availability

15899920 Sul gAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
920 Sul g
Publisher Penerbit Buku Kompas : Jakarta.,
Collation
xxxii + 312hlm; 14 x 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-709-512-3
Classification
920
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this