Image of Reformasi dan Transformasi Pelayanan Gereja: Menyongsong Abad ke-21

Text

Reformasi dan Transformasi Pelayanan Gereja: Menyongsong Abad ke-21



Buku yang berisi kumpulan tulisan ini mengajak merenungkan serta merefleksikan kembali bagaimana orientasi pelayanan gereja yang seharusnya ada pada saat ini, dihadapkan dengan fenomena-fenomena dan pengaruh-pengaruh yang terjadi di dalam menyongsong era globalisasi. Dengan kata lain, buku ini mengajak menghadapi berbagai macam persoalan yang ada di sekitar kehidupan gereja, baik itu persoalan teologis-dogmatis, sampai pada persoalan praktis. Mereka yang bergelut dalam bidang teologi akan terbantu dengan buku ini. Tulisan-tulisan dalam buku ini agak bervariasi, tetapi semuanya dapat digolongkan ke dalam pemikiran mengenai tugas atau panggilan Gereja dalam melayani lapisan-lapisan masyarakat, mulai dari masyarakat perguruan tinggi sampai kepada masyarakat miskin. Bagaimana Gereja di Indonesia yang mewarisi sikap dilayani harus mengubah mentalitasnya menjadi sikap melayani justru dalam rangka memasuki abad ke-21.


Availability

8620230 Sin rAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
230 Sin r
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
224hlm: 15x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-497-537-0
Classification
230
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this