Image of Perspektif Etika Baru: 55 Esai tentang Masalah Aktual

Text

Perspektif Etika Baru: 55 Esai tentang Masalah Aktual



Begitu banyak masalah pelik masih berlangsung melanda bangsa ini, mulai dari masalah sosial politik, pendidikan, sampai perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Setiap masalah tersebut sarat dengan persoalan etis yang bahkan tidak disadari membutakan mata kita dan menciptakan wacana dalam pikiran kita bahwa yang terjadi itu baik-baik saja. Namun kenyataan yang terjadi tidaklah demikian. Banyak persoalan yang justru luput dari pertimbangan etis dan moral. Buku Perspektif Etika Baru menyoroti masalah-masalah aktual tersebut dari kacamata etika dengan sentuhan analisis yang mengedepankan prinsip-prinsip moral. Upaya penulis memetakan persoalan etis dari berbagai masalah aktual yang dihimpunnya membantu kita untuk melihat dengan jelas hal-hal etis dan tidak etis yang berada di balik setiap masalah. Diharapkan buku ini bisa menggugah dan mengasah pandangan krisis kita terhadap berbagai persoalan yang berserakan di sekitar kita.


Availability

15512170 Ber pAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
170 Ber p
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
ix + 251hlm: 15x22cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-21-2146-9
Classification
170
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this