Image of Permainan Rakyat Daerah Sumatera Selatan

Text

Permainan Rakyat Daerah Sumatera Selatan



Dengan tema tersebut Tim Peneliti Aspek Permainan Rakyat mengumpulkan 20 (dua puluh) macam judul Permainan Rakyat antara lain; Buang Jung, Cak Ingking Gerpak, Gasing, Pencang, Adang-adangan, Pantak Lele, Kutau Bas-basan, Tawanan, Gamang, Setembak, Engkek-engkek, Sepak raga, Platok dan lain-lain. Dilihat dari sosial budaya, Permainan Rakyat yang ditampilkan dalam buku ini memegang peranan yang penting, karena diperagakan pada setiap kesempatan. Permainan Buang Jung dari daerah Bangka, diperagakan pada musim tertentu, yaitu di saat nelayan memohon kepada Tuhan untuk keselamatan para nelayan di laut. Mereka melakukannya setahun sekali, dikunjungi dan dihadiri dan disaksikan oleh masyarakat ramai.


Availability

1763394.359.81 PDK pPerpustakaan STFTAvailable
1764394.359.81 PDK pPerpustakaan STFTAvailable
1765394.359.81 PDK pPerpustakaan STFTAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
394.359.81 PDK p
Publisher Departemen Pendidikan dan Kebudayaan : Jakarta.,
Collation
vii + 72hlm; 16x23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
394.359.81
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this