Image of Perjuangan Asia untuk Kemanusiaan Paripurna

Text

Perjuangan Asia untuk Kemanusiaan Paripurna



Dari tanggal 7 sampai 20 Januari 1979, di Wennappuwa, Sri Lanka berlangsung konferensi teolog Protestan dan Katolik se Asia. Selain delegasi negara-negara Asia, juga saudara-saudari dari Afrika dan Amerika Latin menghadiri konferensi ini. Jalannya konferensi lain dari yang lain. Mula-mula para peserta dipencar-pencar ke seluruh pelosok Sri Lanka. Ada yang diberi pemondokan di perkebunan teh, ada di wilayah perburuhan industri besar, ada di gubuk-gubuk gelandangan Ibu Kota Colombo, ada di semacam komune angkatan muda. Pengalaman hidup bersama rakyat kebanyakan ini dimaksudkan untuk merangsang dan menyadarkan peserta terhadap situasi aktual Asia.


Availability

6882261.8 Rib pPerpustakaan STFTAvailable
4423261.8 Rib pPerpustakaan STFTAvailable

Detail Information

Series Title
Seri 1
Call Number
261.8 Rib p
Publisher Dokpen MAWI : Jakarta.,
Collation
26hlm: 15x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
261.8
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this