Image of Jurnalisme Damai: Meretas Ideologi Peliputan di Area Konflik

Text

Jurnalisme Damai: Meretas Ideologi Peliputan di Area Konflik



Perang melawan diri sendiri adalah bentuk peperangan terbesar di antara perang yang ada. Barangkali itulah pesan singkat yang ingin ditampilkan buku ini. Betapa tidak, di tengah tuntutan masyarakat akan hadirnya informasi yang cepat, akurat, dan sesuai dengan fakta yang ada. Seorang jurnalis (wartawan) harus berperang melawan nuraninya. Berperang di antara tuntutan profesi dengan kekuatan modal yang mengharuskannya membidik sesuatu yang booming dan layak jual. Buku ini membeberkan jeritan seorang jurnalis saat melakukan tugas liputan di area konflik. Bagaimana ia harus bertarung dan berdiri tegak di antara tuntutan yang dihadapi; bisnis, info-faktual, pesan patriotisme dan gelora idealisme yang berkecamuk-kelindan jadi satu di tengah-tengah pertarungan itulah Jurnalisme Damai menjadi pilihan yang menghibur di tengah suasana konflik yang ada.


Availability

13213303.6 Sya jAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
303.6 Sya j
Publisher Pilar Media : Yogyakarta.,
Collation
xxviii + 302hlm; 13x19cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-3921-25-0
Classification
303.6
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this