Image of Pengalaman dan Motivasi Beragama: Pengantar Psikologi Agama

Text

Pengalaman dan Motivasi Beragama: Pengantar Psikologi Agama



Agama adalah fenomen hidup manusia. Kendati ada pihak yang mengingkarinya, toh dalam kenyataan sehari-hari agama menjadi begitu penting bagi kehidupan banyak orang. Memang dorongan untuk beragama dan wujud agama ada bermacam-macam, tetapi hakekatnya sama, yaitu bahwa semua agama merupakan jawaban terhadap kerinduan manusia yang terdalam: kerinduan akan Yang Lain yang mengatasi manusia. Nah, itulah yang dilakukan oleh Dr. Nico Syukur membeberkan sikap manusia terhadap Yang Lain itu dari sudut pandangan psikologi. Ia merencanakan untuk meneroponginya dalam beberapa tahap. Kali ini ia mulai dengan mempertanyakan: Apakah yang sesungguhnya dialami oleh seorang yang beragama dan motivasi apa yang mendorongnya untuk sampai beragama?


Availability

2665200.19 Dis pAvailable
2666200.19 Dis pAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
200.19 Dis p
Publisher Kanisius : Jakarta.,
Collation
126hlm: 14,5x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
200.19
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Edisi 2
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this