Image of Pemberontakan Mahasiswa: Revolusi Perancis, Mei 1968 [Judul asli: French Revolution 1968]

Text

Pemberontakan Mahasiswa: Revolusi Perancis, Mei 1968 [Judul asli: French Revolution 1968]



Peristiwa Mei 1968 di Perancis adalah kisah romantik tentang demonstrasi kaum buruh dan mahasiswa yang awalnya begitu bergelora, optimistik, namun akhirnya surut juga. Peristiwa yang di negeri ini dikenal sebagai revolusi mahasiswa yang setengah hati itu sampai sekarang hanya terdengar gemanya saja. Buku ini ditulis oleh wartawan Inggris dengan gaya deskriptif sehingga menjadi semacam 'laporan pandangan mata' tentang prolog, klimaks, sampai epilog peristiwa Mei 1968. Dengan kata pengantar yang ketat dan teliti dari Jean Couteau seorang pelaku peristiwa Mei 1968, buku ini menjadi salah satu pintu masuk ke dalam peristiwa yang secara politis gagal tetapi berhasil dalam menebarkan wacana tentang kebebasan dan demokratisasi di banyak tempat di dunia.


Availability

10339944 Sea pAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
944 Sea p
Publisher Yayasan Litera Indonesia : Yogyakarta.,
Collation
xlviii + 386hlm; 14 x 20,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-9387-00-0
Classification
944
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this