Image of Komunitas Basis: Gerak Menggereja Kontekstual

Text

Komunitas Basis: Gerak Menggereja Kontekstual



Ketika perbandingan jumlah imam dan umat semakin hari semakin besar dan jomplang; ketika Gereja semakin menyadari tugas dan panggilannya menjadi sakramen, tanda dan sarana keselamatan umat manusia di tengah masyarakat Indonesia yang majemuk; ketika trend demokrasi semakin merebak; ketika budaya baru menuntut kepemimpinan yang lebih partisipatif; ketika kaum awam semakin buruh diakui eksistensi dan perannya, komunitas basis sebagai suatu cara menggereja secara baru, bila dikembangkan dan diberdayakan secara serius, sungguh akan menjadi jawaban terhadap beberapa tantangan yang dihadapi oleh Gereja.


Availability

12166262 Mar kAvailable

Detail Information

Series Title
Seri ASG
Call Number
262 Mar k
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
191hlm: 12,5 x 19cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-21-0994-3
Classification
262
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this