Image of Konsep Ideologi [Judul Asli: The Concept of Ideology]

Text

Konsep Ideologi [Judul Asli: The Concept of Ideology]



Persoalan ideologi merupakan pusat kajian ilmu sosial. Tetapi, hanya sedikit sumber baru tentang konsep ideologi yang sistematis dan analitis. Buku ini, merupakan pengisi dari kekosongan yang ada. Pembahasan Dr. Larrain tentang konsep ini lengkap dan orisinil. Dalam analisisnya, dia meneliti nilai dan hubungan antara konsepsi ideologi dari Mark sampai strukturalis modern secara teliti dan mendalam. Dia juga melontarkan komentar kritus pada kajian teori sosial baru-baru ini, yakni ideologi dan ilmu ideologi dan anlitis linguistik, serta kontraversi diantara ajaran historisme dan ajaran strukturalis. Jarang ada buku lain yang diterjemahkan dari bahasa Inggris yang membahas konsep ideologi secermat dan setajam buku ini.


Availability

8165320.5 Lar kAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
320.5 Lar k
Publisher LKPSM : Yogyakarta.,
Collation
xii + 307hlm: 14,5x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-8867-06-8
Classification
320.5
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this