Record Detail
Advanced SearchText
Pengantar Ilmu Politik
Istilah politik dalam keseharian kita merupakan istilah yang sangat populer. Setiap orang setidaknya pernah mendengar atau mengucapkan kata tersebut. Namun persoalannya jika menimpa seorang awam, maka istilah politik dimaknai dalam persepsi negatif. Hal ini sebenarnya tidak terlepas dari stigma-stigma terhadap istilah politik sebagai hasil pengamatan dan terjun langsung dalam peristiwa-peristiwa politik. Sehingga sering muncul konklusi salah semua tentang tentang politik sama dengan 'kekotoran, kelicikan, keserakahan tingkah laku individu maupun kelompok'. Meski dalam praktiknya bisa dibenarkan namun tidak seluruhnya bisa digeneralisir demikian, karena masih banyak sisi-sisi bersih dari istilah politik. Sisi bersih tentang politik salah satunya ada dalam Ilmu Politik. Ilmu politik memaparkan dan mengajarkan berbagai upaya cara dalam tingkah laku politik yang baik. Ilmu politik berguna dalam memecahkan masalah-masalah sosial yaitu dalam menetapkan, menganalisis dan mencapai tujuan. Buku ini membahas politik bukan untuk menambah stigma-stigma, melainkan untuk mengklarifikasinya menjadi sesuatu yang bermanfaat. Politik dibahas dalam pemahaman yang ilmiah melalui generalisasi fakta-fakta politik yang terjadi dalam kehidupan sehar-hari.
Availability
10968 | 320 Fat p | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
320 Fat p
|
Publisher | Universitas Muhammadiyah : Malang., 2002 |
Collation |
xiii + 290hlm: 16x21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-3021-47-0
|
Classification |
320
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available