Image of Martir-Martir dari Katakombe: Kisah dari Roma Kuno [Judul Asli: The Martyrs of the Catacombs]

Text

Martir-Martir dari Katakombe: Kisah dari Roma Kuno [Judul Asli: The Martyrs of the Catacombs]



Masyarakat Roma berduyun-duyun menuju sebuah bangunan megah, bernama Coliseum, dengan satu tujuan: menonton pertunjukan brutal yang akan memuaskan nafsu kebinatangan mereka. Sebuah pertunjukan yang tak ada bandingnya: Manusia diadu dengan singa. Ketika seekor singa berhasil merobek-robek tubuh-tubuh yang tak berdaya, mereka bersorak gembira. Yang mengherankan: manusia-manusia yang dikorbankan di hadapan khalayak itu tidak merasa gentar sedikit pun. Mereka justru bernyanyi memuji sang pencipta sebelum ajal menjemput. Penganiayaan yang terjadi secara sistematis tidak meruntuhkan iman mereka. Namun untuk bertahan hidup, orang-orang kristen harus lari ke Katakombe, Suatu ruangan di bawah tanah yang menjadi tempat perlindungan. Itulah nasib orang-orang Kristen pada abad-abad pertama. Buku ini menyajikan kisah heroik bagaimana orang-orang kristiani bertahan terhadap tekanan dan penganiayaan pada zaman kekaisaran Romawi. Di saat orang hanya berusaha mencari aman untuk diri sendiri, kisah-kisah para martir dari katakombe kiranya bisa memberi inspirasi bagaimana orang harus bertahan dari berbagai gempuran terhadap iman dan kehidupan. Keberanian, sikap tanggung jawab, keteguhan, rela berkorban dan kemartiran dari para martir adalah nilai-nilai yang bisa memberi inspirasi bagi orang-orang di masa kini.


Availability

15474854 Kus mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
854 Kus m
Publisher Dioma : Malang.,
Collation
223hlm; 19,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-26-1439-7
Classification
854
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this