Image of Masyarakat yang Sehat [Judul asli: The Sane Society]

Text

Masyarakat yang Sehat [Judul asli: The Sane Society]



Masyarakat yang sehat menawarkan untuk pertama kalinya suatu penggalian yang komplet dan sistematis dari psikoanalisa humanistik. Buku ini memberikan penilaian kritis tentang dampak-dampak kebudayaan Barat kontemporer terhadap kesehatan dan kesejahteraan mental masyarakat yang hidup dalam sistem yang kita anut. Fromm menguji keadaan hidup kita yang menyedihkan dalam suatu masyarakat yang perhatian utamanya adalah produksi ekonomis sebagai pengganti produktivitas yang meningkat-suatu masyarakat di mana manusia kehilangan tempatnya yang dominan. Sebuah buku yang berani, dengan tingkat objektivitas moral yang tinggi.... sebuah dakwaan pantang mundur terhadap sistem masyarakat kontemporer.


Availability

8893150.195.7 Fro mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
150.195.7 Fro m
Publisher Yayasan Obor Indonesia : Jakarta.,
Collation
xx + 418hlm: 14x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-461-210-3
Classification
150.195.7
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this