Record Detail
Advanced SearchText
Membangun Jemaat Kristen Basis [Judul asli: Building Small Christian Communities]
Gereja-gereja Katolik di Asia ingin menjadi Persekutuan Jemaat-jemaat dengan Jemaat Basis pada level akar rumput yang sungguh hidup dan aktif sebagai tulang punggung kekuatannya. Kita semua tahu, agar jemaat Kristen basis itu menjadi sel hidup dan aktif, maka tidak cukup membagikan paroki secara administratif ke dalam unit-unit kecil. Dalam buku ini disajikan bahan untuk enam pertemuan pembinaan jemaat basis itu yang disusun oleh Mgr. Fritz Lobinger yang selama puluhan tahun bekerja pada Institut Pastoral Lumko di Afrika Selatan dan sekarang bertugas sebagai seorang Uskup di Afrika Selatan itu.
Availability
11603 | 268.6 Lob m | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
268.6 Lob m
|
Publisher | Lembaga Pembentukan Berlanjut Arnold Janssen (LPBAJ) : Maumere, Flores., 2000 |
Collation |
45hlm: 14,5x21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-9447-03-8
|
Classification |
268.6
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available