Record Detail
Advanced SearchText
Membina Jemaat Beriman
Maksud uraian ini mengajak para imam, kaum religius, saudara-saudara awam pemuka jemaat, dan siapapun yang menjalankan pelayanan demi pembinaan iman, untuk membahas situasi Gereja di Indonesia. Bagaimana hingga kini kehidupan umat di setiap keuskupan, paroki, stasi dan dimanapun ada sejumlah saudara berhimpun menjadi kelompok beriman? Bentuk-bentuk pelayanan manakah yang sekarang kita temukan? Seberapa jauh nampak berhasil membina iman? Bagaimana sampai sekarang kita menjalankannya? Apa yang sesungguhnya mau kita capai? Pembaharuan hidup gerejani umumnya dan pelayanan khususnya menuntut banyak waktu dan harus disertai jerih payah. Menilik keadaan dan alam pandangan di sana-sini, rasanya amat sulit terjadi perubahan. Ada gambaran tertentu tentang Gereja dari masa lampau, yang karena kuatnya tradisi karya merasul tertentu sudah terlalu dalam berakar pada umat. Peralihan tak dapat kita paksakan. Tetapi marilah kita cari kemungkinan-kemungkinan yang tersedia, dan kita manfaatkan sebaik-baiknya.
Availability
13434 | 262 Har m | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
262 Har m
|
Publisher | Dokpen MAWI : Jakarta., 1976 |
Collation |
117hlm: 11x15cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
262
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available