Image of Membongkar Formalisme Agama [Buku: Santo Paulus - Figur, Karya dan Relevansinya Bagi Gereja Indonesia]

Text

Membongkar Formalisme Agama [Buku: Santo Paulus - Figur, Karya dan Relevansinya Bagi Gereja Indonesia]



Tulisan ini dimaksudkan untuk mengartikulasikan kembali relevansi pengalaman perjuangan rasul Paulus dalam membongkar legalisme dan formalisme agama. Konteks refleksi penulis adalah suasana kehidupan bangsa yang ditandai oleh kecenderungan golongan-golongan tertentu dari komunitas agama di Indonesia untuk mengintroduksi praktek, doktrin dan hukum agama tertentu dalam kehidupan bernegara, tanpa mengindahkan kaidah-kaidah bernegara yang konstitusional dan demokratis dan dampak negatif dari legalisme dan formalisme agama pada kehidupan dan perkembangan agama itu sendiri.


Availability

14555-L230 Ish sAvailable

Detail Information

Series Title
Seri Filsafat Teologi Widya Sasana Vol.18 No.Seri 17, 2008
Call Number
230 Ish s
Publisher Dioma & STFT Widya Sasana : Malang.,
Collation
viii + 157-167hlm: 14x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
1411-9005
Classification
230
Content Type
ARTIKEL
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this