Record Detail
Advanced SearchText
Memoar Seorang Filosof: Pengembaraan di Belantara Filsafat [Judul asli: Confessions of a Philosophy]
Buku ini adalah memoar filosofis Magee yang merekam pengalamannya yang penuh dinamika di dunia filsafat: pergulatan di tengah-tengah pengaruh filsafat di Inggris di masanya; penyebarluasan ide-ide filsafat melalui siaran radio dan televisi yang dirancangnya; kisah-kisah di balik penyusunan buku-buku filsafatnya; juga krisis makna hidup yang sempat mencengkeram dirinya dan cara dia mengatasinya. Buku ini sekaligus menjadi semacam pengantar filsafat dengan gaya yang unik, yang lebih personal dan akrab bila dibandingkan dengan buku-buku pengantar filsafat yang lain karena bertendensi objektif, sering kali menjadi kering dan kaku.
Availability
12517 | 100 Mag m | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
100 Mag m
|
Publisher | Mizan : Bandung., 2005 |
Collation |
xxii + 784hlm: 13x20,5cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-433-354-9
|
Classification |
100
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available