Image of Mengenal Diri Sebagai Orang Indonesia: Menganalisis Orang Berbudaya Indonesia dengan Analisis Transaksional

Text

Mengenal Diri Sebagai Orang Indonesia: Menganalisis Orang Berbudaya Indonesia dengan Analisis Transaksional



Bagi orang Indonesia, identitas diri merupakan pertanyaan yang khas, yang sukar dijawab dengan metode-metode analisis dari Barat. Jadi, kita mencari suatu metode yang bertitik pangkal dari kebudayaan Indonesia. Metode psikologi Analisis Transaksional atau TA, Transactional Analysis, menawarkan cara untuk lebih mengenal diri sendiri dengan gaya yang menarik, mudah, praktis, dan efisien. Analisis Transaksional merupakan metode yang paling tepat untuk bangsa Indonesia karena bertitik pangkal dari budaya setempat dan corak pergaulan lokal. TA merupakan jalan bagi orang Indonesia untuk lebih mengenal diri sendiri dan orang lain. TA membantu kita untuk lebih mengenal diri sendiri dengan ciri-ciri khas warisan kebudayaan dan adat istiadat kita sendiri. Pendekatan TA mempertajam pengertian kekuatan dan kelemahan kebudayaan sehingga bisa memberi pengertian lebih jelas tentang konflik antarsuku dan antarbudaya. Buku ini bisa menjadi pegangan yang dapat membantu untuk lebih mengenal kepribadian diri sendiri bagi orang Indonesia dan lebih memahami ciri-ciri perilaku dan bahasa dari suku lain. Dengan pengertian yang lebih lengkap, kita bisa mengurangi konflik antarbudaya karena kepincangan dalam komunikasi. Diharapkan anda bisa bergaul secara lebih enak dan lebih efektif dengan orang yang berbeda budaya, baik dalam dunia bisnis maupun dalam pergaulan sehari-hari di bidang pendidikan, politik, atau bidang-bidang lain. Pendek kata, kami ingin menyediakan pegangan untuk manajemen diri sendiri yang lebih efektif, yang berakar pada kebudayaan Indonesia.


Availability

15025158.2 Blo mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
158.2 Blo m
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
252hlm: 15,5x22,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-21-1502-4
Classification
158.2
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this