Image of Menguak Mitos-Mitos Pembangunan: Telaah Etis dan Kritik

Text

Menguak Mitos-Mitos Pembangunan: Telaah Etis dan Kritik



Pembangunan nasional yang telah berlangsung belasan tahun dan segera memasuki Abad XXI, sedang bergerak antara pelbagai mitos dan realitas, antara cita-cita dan perwujudannya. Perubahan sosial yang ditimbulkan oleh kegiatan memperbaiki mutu kehidupan, kini memunculkan masalah-masalah yang baru. Kita dituntut untuk memahami dan terus-menerus menilai keadaan. Dengan kata lain, mitos-mitos pembangunan kita yang mendalam atas kenyataan yang terus berubah. Bagaimana caranya meraih visi semacam itu, yang dapat dipertanggungjawabkan dari pelbagai segi? Menguak Mitos-Mitos Pembangunan bertujuan membantu pembaca untuk memecahkan persoalan dan pertanyaan itu. Tiga puluh karangan dalam buku ini memperkenalkan dan membahas beberapa persyaratan pokok untuk menyadari persoalan dan masalah dasar pembangunan yang manusiawi: masalah ideologi, inspirasi agama, mentalis ilmiah, pembangunan ekonomi, strategi kebudayaan, dan etika pembangunan nasional yang kritis serta bernafaskan nilai-nilai Pancasila.


Availability

2297172.2 Sas mAvailable
2986172.2 Sas mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
172.2 Sas m
Publisher Gramedia : Jakarta.,
Collation
xiii + 402hlm: 14x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
172.2
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this