Image of Menjadi Dirigen 3: Membina Paduan Suara

Text

Menjadi Dirigen 3: Membina Paduan Suara



Buku ini disusun untuk guru, yang memimpin nyanyian anak-anak sekolah, untuk para aktivis di kampung yang mendirikan grup folksong, untuk dirigen yang membentuk paduan suara besar atau kecil untuk keperluan kebaktian, untuk upacara adat, untuk organisasi, untuk pimpinan nyanyian spontan atau massal di mana diperlukan. Jadi tujuan buku ini agak umum, tidak hanya dimaksudkan untuk paduan suara yang profesional tetapi pula untuk kumpulan orang yang mau bernyanyi bersama secara sederhana. Maka titik pokok diletakkan pada soal pembentukan paduan suara serta latihan sebagai aktivita pokok. Bukan rahasia pula bahwa apa yang disajikan di sini merupakan pengalaman bertahun lamanya dalam paduan suara Vocalista Sonora di bawah pimpinan Paul Widyawan, disertai dengan pengetahuan yang kami peroleh dari buku-buku.


Availability

15361780 Tim mPerpustakaan STFTAvailable

Detail Information

Series Title
PML A-22
Call Number
780 Tim m
Publisher Pusat Musik Liturgi : Yogyakarta.,
Collation
106hlm; 16x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-8133-00-5
Classification
780
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan 11 (Edisi Revisi)
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this