Record Detail
Advanced SearchText
Moral Sosial: Keterlibatan Umat dalam Hidup Bermasyarakat
Pengalaman iman dalam hidup merupakan tanda kehidupan iman itu sendiri, sebab iman menyangkut hidup praktis manusia juga. Ia mendorong, memotivasi, menyemangati, memberi pengharapan dan nilai bagi hidup manusia. Di dalam buku ini Dr. Bernhard Kieser SJ menguraikan beberapa gagasan mengenai iman itu berhadapan dengan masalah sosial dalam konteks masyarakat Indonesia, bagaimana keterlibatan sosial umat beriman, nilai-nilai dasar hidup bersama, umat kristiani dalam negara Pancasila serta sikap sosial dan keutamaan kristiani. Segala uraian pemikiran ditujukan kepada setiap warga jemaah yang sekaligus warga masyarakat, yang ingin menghayati hidup kemasyarakatannya dalam iman.
Availability
2281 | 241 Kie m | Available |
Detail Information
Series Title |
Seri Pustaka Teologi
|
---|---|
Call Number |
241 Kie m
|
Publisher | Kanisius : Yogyakarta., 1987 |
Collation |
124hlm: 12,5x20cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
241
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available