Image of Mukjizat Terjadi Jika Anda Berdoa: Kisah-Kisah tentang Kekuatan Doa yang Luar Biasa [Judul asli: Miracles Happen When You Pray]

Text

Mukjizat Terjadi Jika Anda Berdoa: Kisah-Kisah tentang Kekuatan Doa yang Luar Biasa [Judul asli: Miracles Happen When You Pray]



Mukjizat Terjadi Jika Anda Berdoa menunjukkan bahwa Tuhan masih melakukan mukjizat, urusan yang mengubah kehidupan. Dia telah menjawab doa banyak orang dan Dia juga ingin menjawab doa anda. Dalam buku ini menawarkan kisah-kisah yang memberikan inspirasi tentang orang biasa yang berdoa dan menerima jawaban yang luar biasa. Inilah kisah-kisah luar biasa tentang penyembuhan, perlindungan, pengarahan, dan penyelamatan bersama dengan kebijaksanaan dari Alkitab untuk membimbing doa anda. Anda juga akan diberi dorongan untuk berdoa minta mukjizat dan iman anda akan diperkuat sementara anda menemukan realita dan kedalaman kasih Allah bagi anda, anakNya.


Availability

9080248.4 She mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
248.4 She m
Publisher Professional Books : Jakarta.,
Collation
296hlm: 10,5x18cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
248.4
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this