Record Detail
Advanced SearchText
Wanita Asmat (Dimensi Potret Kehidupan)
Peranan serta pandangan perempuan dalam memperkuat posisi kampung menunjukkan, bahwa keberadaan perempuan bukanlah sesuatu yang dapat diremehkan. Akan tetapi, perempuan Asmat tetaplah kuda beban, betapapun besar peranan dalam kelangsungan hidup sehari-hari tetapi seringkali mereka dapat melepaskan diri dari beban hidup yang berada di luar batas kemampuannya bahkan ditebis dengan ajal. Kesehatan ibu adalah masalah yang muncul kemudian setelah adanya 'kuda beban'. Masalah tersebut kemudian disusul dengan persoalan yang tak kalah serius yaitu kesehatan anak. Kesehatan ibu dan anak di wilayah Asmat merupakan masalah besar yang mudah diselesaikan. Dalam hal ini kesehatan tidak berdiri sendiri. Secara langsung atau pun tidak langsung terkait dengan adat, pandangan hidup, fakta dan sejarah.
Availability
15216 | 305.42 Lin w | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
305.42 Lin w
|
Publisher | Bigraf Publishing : Yogyakarta., 2008 |
Collation |
xiii + 154hlm: 15,5x23cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-8680-96-0
|
Classification |
305.42
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available