Image of Nilai Abadi Kitab Mazmur sebagai Buku Doa Gereja dan Doa Kita [Buku: Membangun Gereja dari Konteks]

Text

Nilai Abadi Kitab Mazmur sebagai Buku Doa Gereja dan Doa Kita [Buku: Membangun Gereja dari Konteks]



Sabda Allah yang dimuat dalam Alkitab adalah hasil dialog antara Allah yang bersabda kepada manusia dan manusia yang menjawab-Nya dalam iman. Jadi dalam Alkitab dimuat suatu komunikasi dua arah: Bukan hanya dari Allah kepada manusia tetapi juga dari manusia kepada Allah. Namun pernyataan ini tidak boleh disalahtafsirkan. Bukan maksud kami mengatakan bahwa dalam Alkitab manusia juga bersabda kepada Allah, melainkan bahwa Alkitab itu merupakan ungkapan iman manusia kepada Allah yang menyapanya. Jadi, sekali lagi, Alkitab adalah hasil dialog antara Allah yang bersabda dan manusia yang menjawab-Nya dalam iman. Dan dalam arti inilah Allah bisa juga kita sebut kitab Gereja. Apa yang benar untuk seluruh Alkitab ini menjadi sangat jelas dalam kitab Mazmur, sebab kitab ini mengungkapkan jawaban manusia kepada Allah dalam pelbagai situasi hidupnya. Di satu sisi, sebagaimana dinyatakan oleh Bapa Gereja (misalnya Agustinus, Athanasius, Ambrosius), kitab Mazmur merupakan doa Kristus dalam pelbagai aspek kehidupan-Nya.


Availability

12046-G230 Riy mAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
230 Riy m
Publisher Dioma & STFT Widya Sasana : Malang.,
Collation
xxiv + 119-129hlm: 17x24cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-3500-20-4
Classification
230
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this