Image of NU Pasca Gus Dur: Beberapa Kritik Terhadap Abdurrahman Wahid

Text

NU Pasca Gus Dur: Beberapa Kritik Terhadap Abdurrahman Wahid



Buku ini dan kritik di dalamnya adalah percik yang lain dari keberhasilan Gus Dur sebagai pemimpin NU. Ia telah membangkitkan inspirasi, memberi ruang, dan membuka kemungkinan-kemungkinan bagi dialog pemikiran di kalangan NU. Di bawah kepemimpinannya, NU dan dunia pesantren memperlihatkan daya tarik yang memukau bagi para pengamat yang menaruh ide-ide pembaharuan dan sebelumnya senantiasa menggenggam kuat-kuat asumsi bahwa NU jauh dari hal itu. Kegairahan intelektual bangkit di kalangan generasi muda NU.


Availability

9413297.656 Lak nPerpustakaan STFTAvailable but not for loan - Missing

Detail Information

Series Title
-
Call Number
297.656 Lak n
Publisher Fatma Press : Jakarta.,
Collation
xiv + 170hlm; 11,5x18cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-95352-0-4
Classification
297.656
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan 2
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this