Image of ABC Filsafat: Berpikir Maju untuk Diri Sendiri dan Dunia

Text

ABC Filsafat: Berpikir Maju untuk Diri Sendiri dan Dunia



Buku ini berusaha mengenalkan filsafat kepada peminat awal dan orang-orang yang ingin memasuki dunia pemikiran. Isinya disusun dengan pendekatan sejarah yang kuat. Tujuannya untuk melacak perkembangan pemikiran dan metode filsafat dasar dan membingkainya supaya relevan dengan kondisi saat ini. Namun, bab-bab di dalamnya juga membahas berbagai bidang lainnya di dalam filsafat yang telah menunjukkan kemajuan luar biasa. Di dalam buku ini, penulis menguraikan kontinuitas pemikiran dari aspek sejarah filsafat hingga penyelidikan filsafat yang beragam. Dengan cara itu penulis berharap dapat membantu pembaca untuk mengenali diri sendiri dan dunia yang ditempati. Para filsuf sudah sejak lama memengaruhi cara berpikir masyarakat. Buku ini akan mengenalkan lebih jauh filsafat dan para filsuf sekaligus menunjukkan bahwa filsafat sudah berkembang luas sebagaimana perkembangan sains. Mari memasuki dunia filsafat.


Availability

20673102 Dav aPerpustakaan STFTAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
102 Dav a
Publisher Bright Publisher : Yogyakarta.,
Collation
ix + 214hlm; 13,5x20cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-7778-57-8
Classification
102
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this