Image of Politik Menurut Jean-Jaques Rousseau

Skripsi

Politik Menurut Jean-Jaques Rousseau



Fokus dalam penulisan skripsi ini adalah untuk menjelaskan konsep politik yang dicetuskan oleh Jean Jacques Rousseau. Penulis ingin menggali lebih dalam mengenai konsep dan bidang-bidang yang ditelaah Jean Jacques Rousseau mengenai konsep politik. Rousseau memandang bahwa politik yang baik adalah politik yang berorientasi pada kebaikan umum (common good) dan dilandaskan pada kehendak rakyat. Ia percaya bahwa kekuasaan politik seharusnya berada di tangan rakyat secara kolektif, dan rakyat harus memiliki peran aktif dalam pengambilan keputusan politik. Rousseau berpendapat bahwa dalam masyarakat yang ideal, kekuasaan politik harus berasal dari dan dijalankan oleh rakyat itu sendiri, bukan dikuasai oleh segelintir elit atau penguasa yang tidak mewakili kehendak rakyat. Rousseau juga menganggap bahwa dalam politik, individu-individu harus mengejar keadilan sosial dan kesetaraan, serta mengorbankan kepentingan pribadi demi kepentingan bersama. Dalam pandangan Rousseau, politik yang baik adalah politik yang menghormati hak-hak asasi manusia, mengutamakan kepentingan bersama, dan memberikan peran aktif kepada rakyat dalam pengambilan keputusan politik. Tulisan ini dikerjakan dengan mengunakan metode kepustakaan. Sumber kepustakaan ini dianalisis dengan menggunakan metode komparatif, deskriptif dan naratif.


Availability

19.021194 Gin pPerpustakaan STFTAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
194 Gin p
Publisher STFT Widya Sasana : Malang.,
Collation
ix + 92hlm; 22x28cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
194
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this