Record Detail
Advanced SearchText
Pengalaman Pahit Politik Plato: Berdasarkan Surat VII [Buku: Memoria Passionis dan Rekonsiliasi untuk Membangun Indonesia Baru]
Dasar pembahasan tulisan ini adalah Surat Plato VII; alasannya, disamping surat ini tidak diragukan keasliannya oleh sebagian besar para ahli. Walau sebagian ahli mengatakan bahwa Surat VII ini berasal dari orang yang dekat dengan Plato. Tentu saja Plato juga dipengaruhi oleh gurunya Sokrates. Maka bisa dikatakan bahwa dalam Surat VII kita menemukan Filsafat Plato dalam arti, pemikiran yang dipaparkan sungguh-sungguh berasal dari buah pikirannya, walau ada yang melatarbelakangi pemikirannya. Alasan berikutnya ialah bahwa Surat VII menyumbangkan hidup politik yang sangat berharga dalam hubungannya dengan hidup politik kita saat ini.
Availability
12117-J | 230 Rya m | Perpustakaan STFT | Available |
Detail Information
Series Title |
Seri Filsafat Teologi Widya Sasana; Vol.13 No.Seri 12, 2004
|
---|---|
Call Number |
230 Rya m
|
Publisher | STFT Widya Sasana & Dioma : Malang., 2004 |
Collation |
iv + 131-140hlm; 14x21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
ISSN 1411-9005
|
Classification |
230
|
Content Type |
ARTIKEL
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available