Image of Seks, Tuhan dan Negara

Text

Seks, Tuhan dan Negara



Apa hubungannya Seks, Negara dan Tuhan? Seks adalah hal yang masih sering ditabukan, namun konsep Negara dan Tuhan yang konon maha kuasa, gemar sekali mengaturnya, terutama terhadap Perempuan. Perempuan-lah yang seringkali menjadi sasaran berbagai peraturan tentang pakaian dan perilaku seksual: mereka yang diharuskan menutupi anggota tubuh tertentu; mereka yang diharuskan menjaga keperawanan dan mengikuti lebih banyak aturan daripada lelaki, serta mereka juga yang lebih sering mendapat stigma. Salah satu cara yang ampuh untuk mengontrol Manusia adalah dengan memengaruhi cara berpikir mereka lewat cerita dan kata kata. Bila akal budi manusia sudah dipenuhi oleh dogma, bila cara berpikir mereka sudah dibentuk oleh penguasa, maka ia akan dengan mudah dikendalikan untuk memenuhi tujuan tertentu. Karena itu, jangan pernah merendahkan kekuatan cerita dan kata-kata. Dengan kata-kata-lah, manusia menyampaikan konsep, gagasan serta dogma tertentu. Dengan sebuah cerita, manusia bisa mengarahkan manusia lainnya untuk memercayai berbagai konsep dan gagasan itu. Dengan kata-katalah, manusia bisa menggerakkan manusia lain untuk melaksanakan hal-hal yang tak terduga.


Availability

20151363.4 Mar sPerpustakaan S-2Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
363.4 Mar s
Publisher Global Indo Kreatif : Manado.,
Collation
vi + 263hlm; 14x20,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-93346-2-8
Classification
363.4
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this