Image of Ragi Carita 1: Sejarah Gereja di Indonesia Tahun 1500-1860

Text

Ragi Carita 1: Sejarah Gereja di Indonesia Tahun 1500-1860



Setelah Dr. Muller-Kruger menulis karyanya, usaha untuk mempelajari sejarah Gereja di Indonesia maju terus. Sejak tahun 1959 telah terbit beberapa buku yang berharga mengenai sejarah gereja tanah air. Para ahli di dalam negeri maupun di luar negeri telah menghasilkan sejumlah monografi baru mengenai gereja-gereja daerah dan mengenai pokok-pokok yang tertentu. Dalam karangan-karangan itu diusahakan untuk memperluas pandangan, sehingga yang diberikan bukan hanya sejarah pekabaran Injil melainkan sejarah gereja dalam arti yang lebih luas. Khusus sejarah gereja-gereja di Tapanuli, Kalimantan Selatan, Jawa Timur, Sulawesi Tengah dan Irian Jaya yang mendapat sorotan baru.


Availability

4248275.98 End rAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
275.98 End r
Publisher Gunung Mulia : Jakarta.,
Collation
267hlm; 15x21,5cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
275.98
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this