Image of Wacana Tubuh dan Kedokteran: Sebuah Refleksi Filosofis

Text

Wacana Tubuh dan Kedokteran: Sebuah Refleksi Filosofis



Buku ini mempresentasikan berbagai diskursus mengenai tubuh, baik dari perspektif agama, sosial, budaya, kedokteran itu sendiri, maupun filsafat. Beberapa diskusi dan pemaparan dalam buku ini jelas memperlihatkan betapa tubuh memang harus dipahami secara holistik. Bab mengenai tubuh sebagai persona dapat dikatakan sebagai inti dari seluruh perdebatan dan diskursus mengenai tubuh dan kebertubuhan. Bahwa pada akhirnya tubuh harus diperlakukan sebagai manusia, bahkan ketika diskusi mengenai tubuh itu sendiri belum menemukan kata sepakat.


Availability

18580128 Jen wAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
128 Jen w
Publisher Universitas Atma Jaya : Jakarta.,
Collation
xxvi + 149hlm: 15,5x23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-8904-46-9
Classification
128
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this