Image of Asia Hemisfer Baru Dunia: Pergeseran Kekuatan Global ke Timur yang Tak Terelakkan [Judul Asli: The New Asian Hemisphere]

Text

Asia Hemisfer Baru Dunia: Pergeseran Kekuatan Global ke Timur yang Tak Terelakkan [Judul Asli: The New Asian Hemisphere]



Selama dua abad bangsa-bangsa Asia hanya menjadi penonton sejarah dunia. Mereka berusaha bertahan dari gelombang perdagangan pemikiran dan kekuatan Barat yang melanda dunia. Zaman itu sudah berlalu. Asia sudah kembali ke atas panggung utama. Apakah Barat akan menolak kebangkitan Asia? Skenario penolakan akan melahirkan bencana. Asia ingin meniru Barat bukan mendominasinya. Namun Barat perlu berbagi kekuasaan secara elegan dengan Asia. Jika Barat menerima kebangkitan Asia dan mau berbagi kekuatan-kekuatan baru Asia akan membalasnya dengan menjadi pemangku kepentingan yang bertanggung jawab dalam sebuah rezim dunia yang stabil. Buku ini menjelaskan kenapa bangsa-bangsa Barat perlu melangkah di luar 'zona nyaman' mereka dan menyiapkan peta mental baru untuk dapat memahami kebangkitan Asia. Untuk memahami kekuatan-kekuatan yang ikut membentuk abad baru Asia yang tengah muncul.


Availability

16580338.9 Mah aAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
338.9 Mah a
Publisher Penerbit Buku Kompas : Jakarta.,
Collation
xx + 363hlm: 15x23cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-709-608-3
Classification
338.9
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this