Image of Rancang Bangun Nagekeo

Text

Rancang Bangun Nagekeo



Kabupaten Nagekeo dilahirkan pada tanggal 8 Desember 2006 untuk mengusung perjuangan menuju terciptanya kesejahteraan bagi seluruh masyarakat. Untuk mewadahi nilai kebersamaan dalam merancang kabupaten Nagekeo, pemerintah Kabupaten Ngada telah mengambil inisiatif untuk menyelenggarakan sebuah seminar-lokakarya selama dua hari di Mbay, ibukota kabupaten Nagekeo. Seminar-lokakarya itu diselenggarakan di bawah tema Membangun kekitaan untuk menggagas masa depan kabupaten Nagekeo. Dalam buku ini didokumentasikan makalah-makalah yang dibawakan dalam seminar itu serta aspirasi rakyat yang dirumuskan sebagai hasil seminar dalam sebuah amanat.


Availability

13724307 Tul rAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
307 Tul r
Publisher Ledalero : Maumere.,
Collation
xix + 684hlm; 14 x 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-9447-64-X
Classification
307
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this