Image of Utang Najis: Obral Utang, Korupsi dan Kerusakan Lingkungan di Dunia [Judul asli: Odious Debts]

Text

Utang Najis: Obral Utang, Korupsi dan Kerusakan Lingkungan di Dunia [Judul asli: Odious Debts]



Patricia Adams dalam buku ini secara rinci menunjukkan pola yang sama terjadi juga di Thailand, Philipina dan Brasil. Ketiga ini termasuk kategori negara berkembang dan kaya akan sumberdaya alam. Namun mereka semua mempunyai masalah yang sama dengan utang luar negeri dan pola pembangunan yang diterapkan di negaranya, pola pembangunan yang ternyata mendorong pengkurasan sumber daya alam, dan menumpuknya utang luar negeri mereka. Ironis sekali sumber daya alam tersebut dikuras dengan uang yang mereka pinjam. Jadi, sudah ditimbuni utang, hilang pula asset sumber daya alam negara tersebut. Odious Debts, atau utang najis terjadi karena utang luar negeri itu digunakan bukan untuk kepentingan negara, tetapi untuk memperkuat rezim yang berkuasa, atau untuk menekan masyarakat yang menentangnya. Sehingga seharusnya utang ini bukanlah beban negara dan rakyatnya, tetapi merupakan utang rezim tersebut.


Availability

11482336.3 Ada uAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
336.3 Ada u
Publisher Bina Rena Pariwara : Jakarta.,
Collation
xxxviii + 284hlm: 14,5x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-9056-64-0
Classification
336.3
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this