Image of Arete: Hidup Sukses Menurut Platon

Text

Arete: Hidup Sukses Menurut Platon



Buku ini memberikan pandangan umum Platon tentang manusia dan bagaimana meraih keutamaan. Bab-bab dalam buku ini akan membahas satu per satu pandangan Platon tentang apa itu filsafat, tentang jiwa, tentang keutamaan, dan akhirnya tentang pendidikan. Hidup sukses di sini merujuk pada kondisi excellent sebuah kehidupan yang optimal. Filsafat Yunani memakai istilah 'Arete' untuk excellency keutamaan. Bagaimana manusia bisa meraih excellency dalam hidupnya bagaimana menjadikan diri kita manusia utama. Sejauh manusia dalam pemikiran Platon adalah jiwanya maka kita akan mendalami secara spesifik bagaimana kita bisa mengoptimalkan jiwa kita khususnya rasio kita untuk mencapai kebahagiaan.


Availability

15904184 Wib aAvailable

Detail Information

Series Title
Seri Filsafat Populer
Call Number
184 Wib a
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
184hlm: 12,5x20cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-21-2663-1
Classification
184
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this