Record Detail
Advanced SearchText
Citra Bung Karno: Analisis Berita Pers Orde Baru
Buku ini menelaah dan menganalisa citra Bung Karno dengan segala kelebihan dan kelemahannya dimana ia sosok yang intelektual, yang mana pemikirannya cukup cemerlang. Sebagai ideology ia telah mengalami berbagai pertentangan ideology dan cekal-mencekal orang yang tidak manyukainya. Disini secara objektif penulis buku ini menggambarkan bagaimana bentuk dan karisma topeng Soekarno telah nyata dan gamblang rangka memasukan rakyat Indonesia ke gerbang kehancuran. Secara pasti buku ini tidak hendak mengaduk-aduk emosi atau membangkitkan kembali romantisme lama tentang sosok Bung Karno yang kontroversial dan seringkali dipandang dalam prespektif yang ekstrim. Agus Sudibyo, penulis buku ini, mengkaji sosok Bung Karno dalam batas otoritas ilmiah dengan disiplin metodologi yang sangat ketat.
Availability
10033 | 923.1 Sud c | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
923.1 Sud c
|
Publisher | Bigraf Publishing : Yogyakarta., 1999 |
Collation |
xxiii + 248hlm; 15 x 21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-8680-22-8
|
Classification |
923.1
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available