Record Detail
Advanced SearchText
Dari Penakluk Jerusalem Hingga Angka Nol
Sangat banyak intelektual Muslim yang jenius dan telah mewariskan karya dan ilmu pengetahuannya kepada kita saat ini. Sebagai contoh bisa kita sebut nama-nama seperti Ibnu Sina (bapak kedoktrean), Ibnu al-Haitham (ahli fisika optik), Mullah Sadra (metafisikawan), Ibnu Majid (navigator penemu kompas modern), Jabir Ibn Hayyan Al-Kufi (perintis kimia modern), dll. Mereka, bersama sejumlah intelektual Muslim seperti penyair, agamawan, ahli filsafat, ilmuwan, negarawan, pemimpin negara, prajurit, penjelajah, dan sebagainya yang tak terhitung jumlahnya, adalah orang-orang mengagumkan yang telah mengisi khazanah ilmu pengetahuan dunia. Namun sayang kehadiran mereka jarang dikenal oleh kaum Muslimin terpelajar, khususnya di Tanah Air, karena memang masih sedikit sekali referensi tentang mereka yang diterbitkan atau dipublikasikan. Padahal sejarah keberadaan para cendekiawan tersebut sangat besar manfaatnya bagi pengembangan karakter dan intelektualisme umat.
Availability
10861 | 925 Gun d | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
925 Gun d
|
Publisher | Republika : Jakarta., 2002 |
Collation |
vi + 198hlm; 14,5x21cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-3210-04-X
|
Classification |
925
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available