Image of Pedoman Pendidikan Seksualitas di TKK dan SDK

Text

Pedoman Pendidikan Seksualitas di TKK dan SDK



Pendidikan seksualitas anak TK dan SD? Keterlaluan! Bukankah mereka itu masih lugu, belum tahu apa-apa, mengapa sudah disibukkan dengan soal-soal seksual? Kalaupun dianggap perlu, bukankah itu tanggung jawab serta urusan orangtua? Mengapa dan untuk apa sekolah, apalagi TK dan SD campur tangan? Pertanyaan-pertanyaan itu ditanggapi dalam pedoman ini. Sebagai aspek eksistensial manusia diperlukan juga pendidikan seksualitas yang merupakan bagian dari pendidikan manusia seutuhnya, sehingga sekolah tak dapat sama sekali lepas tangan, melainkan berdasarkan prinsip subsidiaritas membantu orangtua melaksanakan tanggung jawab ini.


Availability

9782372.372 Maj pAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
372.372 Maj p
Publisher Keuskupan Malang : Malang.,
Collation
iii + 78hlm: 12x19cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
372.372
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this