Record Detail
Advanced SearchText
Studi Perdamaian: Perdamaian dan Konflik Pembangunan dan Peradaban [Judul asli: Peace by Peaceful Means]
Tesis utama buku ini adalah bahwa perdamaian hanya dapat diwujudkan dengan sarana-sarana damai. Dengan pendekatan deduktif analitis Galtung mulai menyusun konsepsi tentang kekerasan dan perdamaian yang sangat luas yang meliputi definisi, dimensi-dimensi dan jenis-jenisnya. Buku ini dibagi menjadfi 4 bagian yang masing-masing bagian memuat uraian yang padat tapi menyeluruh. Bagian pertama membahas Teori Perdamaian; Bagian kedua membahas Teori Konflik; Bagian ketiga menguraikan Teori Pembangunan; dan Bagian keempat menyajikan Teori Peradaban. Dalam buku ini juga diuraikan berbagai langkah terapeutik mengeliminasi kekerasan dan mewujudkan perdamaian, baik secara teoretis maupun praktis.
Availability
11691 | 303.6 Gal s | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
303.6 Gal s
|
Publisher | Pustaka Eureka : Surabaya., 2003 |
Collation |
xii + 627hlm: 16x24cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-97687-3-X
|
Classification |
303.6
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available