Record Detail
Advanced SearchText
Sejarah Umat Manusia: Uraian Analitis, Kronologis, Naratif, dan Komparatif [Judul asli: Mankind and Mother Earth. A Narrative History of the World]
Buku Sejarah Umat Manusia karangan Arnold Toynbee adalah salah satu buku monumental setelah A Study of History. Buku ini merupakan induk dari karya tulis yang secara komprehensip membahas tentang sejarah perjalanan peradaban umat manusia dari mulai zaman kuno hingga modern beserta situasi yang melingkupinya. Buku Sejarah Umat Manusia ini merupakan terjemahan dari karya Tonybe Mankind and Mother Earth: A Narative History of the World, sebuah buku yang memaparkan secara runtut tentang sejarah manusia dari zaman kuno hingga zaman yang dinamakan dengan dominasi barat.
Availability
15898 | 909 Toy s | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
909 Toy s
|
Publisher | Pustaka Pelajar : Yogyakarta., 2009 |
Collation |
xv + 792hlm; 14 x 23,5cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-3477-74-1
|
Classification |
909
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
Cet akan 4
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available