Record Detail
Advanced SearchText
Sejarah Sastra Jawa
Kebudayaan adalah budi daya cipta rasa karsa dan karya manusia yang berwujud adi luhung. Kesenian yang dituangkan dalam bentuk tulis itu dinamakan kesusastraan. Seni sastra merupakan kemahiran karang mengarang yang mengandung bobot keindahan. Keindahan seni sastra akan melahirkan pencerahan jiwa, sehingga memenuhi kebutuhan jasmani dan rohani. Sejak dulu kala orang Jawa sudah menekuni kesusastraan, maka tampillah pujangga-pujangga agung yang terkenal di dunia. Kesusastraan Jawa itu diwariskan dari generasi ke generasi, sebagai ajaran dan tuntuan hidup yang adil dan beradab. Sesungguhnya jati diri orang Jawa banyak dibangun melalui karya sastra yang memuat unggah-ungguh ing basa, kasar alusing rasa dan juga benturing tapa. Buku Sejarah Sastra Jawa ini disusun secara integral, sistematis, dan komprehensif, berdasarkan kitab-kitab Jawa Kuno karya para Pujangga Kraton. Sebuah bacaan yang bermutu dan berguna bagi siapa saja yang ingin mendalami kebudayaan, kesenian, dan kesusastraan Jawa.
Availability
12397 | 819 Pur s | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
819 Pur s
|
Publisher | Gelombang Pasang : Yogyakarta., 2005 |
Collation |
vii + 232hlm; 14 x 20,5cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-98385-5-5
|
Classification |
819
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available