Image of Sejarah Politik Islam

Text

Sejarah Politik Islam



Buku ini merekonstruksi perjalanan sejarah umat Islam, termasuk di Indonesia, sejak zaman Nabi Muhammad SAW di Jazirah Arab pada abad ke-6 Masehi sampai dengan masa modern kontemporer dengan merujuk pada kerangka pembabakan menurut pendekatan sejarah politik. Lewat bahasa yang ringan dan sederhana, di dalamnya diuraikan peristiwa-peristiwa politik saat sebuah kekuasaan politik Islam berdiri, berkembang, hingga mencapai puncak keemasannya pada kurun waktu tertentu, sebagaimana dialami kekhilafan Abbasiyah di abad ke-8M dan kekhilafan Turki Usmani (abad ke-16M), sebelum akhirnya runtuh karena berbagai sebab. Tidak ketinggalan, dibahas pula peristiwa perang salib yang memberi banyak pengaruh di berbagai bidang, terutama bagi umat Kristen.


Availability

15615297.09 Buc sAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
297.09 Buc s
Publisher Pustaka Intermasa : Jakarta.,
Collation
xxiv + 386hlm; 14x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-3064-70-3
Classification
297.09
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this