Image of Agar Indonesia Tetap Bernyanyi: Pergolakan Menjelang dan Pasca Reformasi

Text

Agar Indonesia Tetap Bernyanyi: Pergolakan Menjelang dan Pasca Reformasi



Pergolakan sosial. Ketidakpastian politik. Kerawanan kriminalitas. Anarkisme yang mengerikan. Disintregasi nasional yang terus mengintai. Dan akhirnya demonstrasi mahasiswa yang seolah tak ada habisnya. Itulah situasi umum pasca reformasi, meleset dari harappan banyak orang yang mendambakan perbaikan dirinya. Kata ajaib yang iba-tiba bagaikan jimat politik ini ternyata kotak pandora. Ketika ditutup rapat oleh Soeharto selama 32 tahun, ia tampak indah, kuat, dan beres saja. Ketika tutupnya dibuka, terutama oleh mahasiswa, ia memuntahkan begitu banyak jeroan yang diharapkan. Inilah buku pertama yang memotret wajah reformasi Indonesia secara utuh lewat lensa interpretatif yang memikat dan penuh warna.


Availability

9597959.8 Bas aAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
959.8 Bas a
Publisher Lentera Basritama : Jakarta.,
Collation
xxiv + 376hlm; 13x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-8880-51-X
Classification
959.8
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this