Image of Anak dan Perkembangannya: Pendekatan Psiko-Pedagogis terhadap Generasi Muda

Text

Anak dan Perkembangannya: Pendekatan Psiko-Pedagogis terhadap Generasi Muda



Persoalan tentang bagaimana membina anak-anak usia taman kanak-kanak sampai usia sekolah lanjutan senantiasa dicari pemecahannya yang semakin sempurna. Usaha ini ditunjang oleh penelitian terus menerus menurut disiplin ilmu psikologi tentang perkembangan anak menurut tahap-tahapnya. Hasil penelitian itu diterapkan ke dalam bidang pendidikan sehingga selalu terjadi renovasi di bidang ini. Kumpulan karangan ini berisi informasi yang sangat berharga untuk para pendidik, calon pendidik. Mahasiswa jurusan psikologi serta semua pihak yang berminat pada pendidikan dan perkembangan anak-anak akan menimba manfaat yang besar dari buku ini.


Availability

2154372 Pak aAvailable
2539372 Pak aAvailable
2540372 Pak aAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
372 Pak a
Publisher Gramedia : Jakarta.,
Collation
101hlm: 14x21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
372
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan 2
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this