Image of Warna-Warni Wajah Gereja: Gagasan tentang Hidup Menggereja

Text

Warna-Warni Wajah Gereja: Gagasan tentang Hidup Menggereja



Esai-esai yang berkumpul di buku ini hendak memotret pelbagai sudut dan sisi wajah Gereja. Hasilnya, ternyata wajah Gereja berwarna-warni. Dalam warna-warni wajah Gereja tersebut, bertaburan unsur-unsur pembeda atau penanda hidup. Penanda hidup itu muncul dalam wujud yang sangat beragam. Di suatu saat ia muncul dalam wujud gagasan atau percik-percik inspiratif yang memicu suatu penemuan baru dalam keberlangsungan hidup. Di saat lain, ia muncul dalam wujud semangat yang berkobar-kobar laksana nyala api, yang menjadi bahan bakar atau stamina guna menempuh jalan kehidupan yang kerap meletihkan. Dari esai-esai ini, warna-warni wajah Gereja bisa semakin dikenali.


Availability

18878262 Vik wAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
262 Vik w
Publisher Kanisius : Yogyakarta.,
Collation
240hlm: 12x19cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-21-4489-5
Classification
262
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this