Image of Wajah-Wajah Yang Berubah

Text

Wajah-Wajah Yang Berubah



Wanita, sebuah sosok yang sejak dulu hingga kini masih dianggap sebagai makhluk yang lemah dan tak berdaya. Dari pandangan dan penilaian yang semacam ini sebenarnya wanita telah memberontak untuk mengubahnya. Dengan persamaan dalam jenjang pendidikan dan jenjang karier, wanita berusaha menempatkan menempatkan dirinya sejajar dengan laki-laki. Akan tetapi, apakah dengan kesejajaran kedudukan itu hakikat wanita dan hakikat laki-laki menjadi sama? Dalam buku kecil ini penulis mengangkat semua permasalahan kewanitaan tersebut. tanpa gaya penyampaian yang menggurui ia berupaya mengajak pembaca untuk berpikir tentang hakikat wanita dalam kehidupannya dan dalam hubungannya dengan lawan jenisnya.


Availability

9493808.830.1 Sum wAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
808.830.1 Sum w
Publisher Balai Pustaka : Jakarta.,
Collation
viii + 97hlm; 15 x 21cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
979-666-198-5
Classification
808.830.1
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
Cetakan 7
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this